Introduction to Data Science with R
Module Description
Module 'Introduction to Data Science with R' ini membahas penggunakan DQLab Live Code Editor dan dasar bahasa pemrograman R sebagai langkah awal menjadi data scientist.
Chapter & Chapter Item
1. Dasar-dasar Pemrograman R
Bab pertama ini membahas mengenai Live Code Editor di DQLab dan dasar-dasar pemograman R.
- Data Scientist dan R
- Apa dan kenapa R?
- Perusahaan mana yang sudah menggunakan R?
- [Quiz] Kenapa menggunakan R?
- "Hello World"
- Praktek Angka dan Perhitungan
- Variable dalam R
2. Lanjutan dasar-dasar R
Penggunaan comment, vector dan fungsi summary untuk mengenal karakteristik data.
- Comment pada R
- Praktik Penggunaan Comment
- Vector pada R
- Praktek Penggunaan Vector - Bagian Satu
- Praktek Penggunaan Vector - Bagian Dua
- Menggunakan Fungsi Summary
- Selamat untuk Anda!
2 Chapters
14 Sub-babs