Buat Akun DQLab & Akses Kelas Data Science Python, R, SQL, Excel GRATIS

Coding Python Sederhana dengan Fungsi Maketrans

Belajar Data Science di Rumah 11-Februari-2023
https://dqlab.id/files/dqlab/cache/7b9a64c5a1594c8bee73ed2e2d6a5ffe_x_Thumbnail800.jpeg

Python menyediakan beragam fungsi yang bisa dimanfaatkan dalam manipulasi string. Tidak hanya data dalam bentuk angka saja, bahasa pemrograman Python juga menangani data dalam bentuk string. Salah satu fungsi yang bisa kamu pelajari adalah maketrans(). Maketrans merupakan metode terjemahan bawaan dalam bahasa pemrograman Python yang digunakan untuk membuat tabel konversi pemetaan karakter. 


Satu karakter diterjemahkan ke karakter lain melalui metode ini. Fungsi ini dapat diterapkan pada string dan data kamus untuk memetakan karakter. Representasi karakter unicode digunakan dalam tabel terjemahan. Fungsi translate() yang digunakan untuk mengubah data dari tabel terjemahan menjadi data string.


Fungsi Maketrans memiliki tiga argumen. Argumen pertama adalah wajib dan dua argumen lainnya opsional. Ketika hanya satu argumen yang digunakan dalam metode ini, maka argumen tersebut akan menjadi kamus. Ketika dua argumen digunakan dalam metode ini, maka kedua argumen akan berupa string dengan panjang yang sama. Ketika tiga argumen digunakan dalam metode ini, maka argumen ketiga akan berupa string yang akan menghapus karakter dari data string. 


Terus gimana nih penerapan dari metode maketrans dalam bahasa pemrograman Python? Tentunya kamu perlu tahu juga kalau kamu ingin belajar bahasa pemrograman Python. Buat kamu yang penasaran dengan bagaimana caranya, langsung aja simak selengkapnya melalui artikel berikut ini sahabat DQLab.

 

1. Persamaan Umum Fungsi Maketrans

Metode maketrans() akan membuat tabel translasi antara x dan y. Setiap karakter yang terdapat di dalam string x akan dipetakan dengan setiap karakter yang terdapat di dalam y. Oleh karena itu, jumlah karakter pada string x harus sama dengan string y. Secara umum, berikut adalah sintaks dari metode maketrans():

Python

Objek yang dikembalikan oleh metode maketrans() selanjutnya akan digunakan pada saat pemanggilan metode str.translate().

Python


Baca juga : Mengenal Fungsi-Fungsi Python Beserta Contohnya   


2. Metode str.partition()

Kita masuk ke dalam penerapan fungsi maketrans() yang pertama yaitu str.partition(). Metode ini akan mencari karakter pemisah (separator) sep di dalam string S. Secara umum, berikut adalah sintaks dari metode str.partition():

Python

Jika ditemukan maka metode str.partition() akan mengurai string menjadi tiga bagian yaitu sebelum pemisah, pemisah itu sendiri, dan setelah pemisah. Objek yang dikembalikan oleh metode ini bertipe tuple. 

Python

Metode ini akan mengganti karakter yang substring t dengan u sebanyak n. Jika n tidak disertakan maka semua t akan diganti dengan u. 

Python


3. Metode str.rfind()

Metode ini mengembalikan posisi paling kanan dari substring t yang ditemukan dalam string S atau -1 jika ditemukan di dalam S. Secara umum, berikut adalah sintaks dari metode str.rfind():

Python

Untuk lebih jelasnya, berikut adalah contoh dari metode str.rfind()

Python


Baca juga : Intip Beberapa Library Powerful Python untuk Data Science 


4. Metode str.rindex()

Metode terakhir dalam fungsi maketrans() yaitu str.index(). Secara penerapan, metode str.index() mirip dengan str.rfind() akan mengembalikan eksepsi bertipe ValueError jika karakter atau substring yang dicari (t) tidak ditemukan di dalam string S.

Python


Belajar coding python akan sangat mudah dan so easy kalau misalnya tidak praktek buat nulis array dan printilan-printilannya. Mau tahu dan pengen lebih lanjut lagi untuk belajar menulis array python? Gausah galau-galau lagi deh ya. Yuk langsung aja belajar coding Python bersama DQLab! Dengan modul dan materi yang update, belajar python menggunakan bahasa menjadi lebih mudah dan terstruktur bersama DQLab


Karena terdiri dari modul-modul up-to-date dan sesuai dengan penerapan industri yang disusun oleh mentor-mentor berpengalaman dibidangnya dari berbagai unicorn dan masih banyak lagi. Yuk, belajar terstruktur dan lebih interaktif cukup dengan Sign up sekarang di DQLab.id atau klik button dibawah ini untuk nikmati pengalaman belajar yang seru dan menyenangkan!


Penulis: Reyvan Maulid

Mulai Karier
sebagai Praktisi
Data Bersama
DQLab

Daftar sekarang dan ambil langkah
pertamamu untuk mengenal
Data Science.

Buat Akun


Atau

Sudah punya akun? Login